Juara 2 Komandan Pleton di Ajang Tonpara Cup XI Tingkat Jawa Tengah



Salah satu  Siswi dari SMK Negeri 2 Purwodadi bernama Ryana Puspa Kusumawati memperoleh Juara 2 Komandan Pleton pada Tonpara Cup XI Tingkat Jawa Tengah yang dilaksanakan di SMA Negeri 1 Boyolali pada hari Minggu,7 Mei 2017. Tonpara cup itu sendiri merupakan ajang bergengsi yang dilaksanakan tiap 2 tahun sekali yang merupakan kompetisi PBB dan Variasi dengan merebutkan 6 kejuaraan. Dengan kerja keras dan semangatnya, pleton PASPRADA SMK Negeri 2 Purwodadi telah berhasil memenangkan 1 kejuaraan yaitu komandan pleton. SMK Bisa !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages